Waspada semut yang ada di dalam rumah atau perkantoran
- Gejala : Semut dapat bergeser dan dapat berpindah – pindah dari satu furnitur kayu dirumah ke furniture yang lainnya yang bisa menjadi tempat bersarang bagi jenis semut tukang kayu karna kelembapan kayu yang bisa mengundang.
- Hama berbahaya yang menyerang: Semut tukang kayu ciri – cirinya yaitu, hitam dan besar
- Bahaya apa yang dapat ditimbulkan oleh semut: akan mendapatkan gigitan yang menyakitan dan menyengat dari jenis semut ini serta bisa menimbulkan bilur merah pada tubuh akibat gigitannya
- Mengapa semut itu bisa berbahaya? Jika Anda pernah mendapati gigitan semut yang menyakitkan sebelumnya, yang dapat menyengat pada kulit dan bilur merah disertai di sekitar area gigitan artinya Anda pernah digigit oleh jenis semut ini. Meskipun bukan masalah besar, gigitan semut yang menyakitkan baru akan terlihat dalam 1 hari dan menghilang bekasnya dalam hitungan 1 hari atau lebih. Dengan berat badan kurang dari 5mg, semut itu dapat merangkak pada bagian badan Anda tanpa Anda menyadarinya sampai mereka mengigit Anda.
Khusus untuk semut tukang kayu di dalam rumah atau kantor, mereka mampu melaksanakan gigitan yang menyakitkan bagi manusia. Semut tukang kayu hitam dapat ditemukan di dalam rumah – rumah atau di perkantoran di Indonesia yang biasanya bersarang di potongan – potongan kayu. Kayu diantaranya yang dapat munculnya jenis seperti ini adalah dengan masalah kelembaban dan sangat rentan terhadap serangan dari jenis semut ini.
Anda akan bertanya-tanya, apa yang harus saya lakukan jika saya memiliki semut di dalam rumah atau perkantoran? Terutama dengan semut tukang kayu di dalam rumah atau perkantoran, semut kayu itu biasanya lebih menantang untuk ditanangani dibandingkan dengan jenis semut-semut biasa yang lainnya. Biasanya jasa pengendalian hama profesional di Indonesia dapat membantu Anda untuk meringankan kekhawatiran masalah semut dirumah atau di perkantoran dengan menggunakan Jasa Anti Semut atau termite control yaitu dengan Biosis